7 Destinasi Camping Terbaik di Sulawesi Selatan: Liburan di Bawah Bintang
7 Destinasi Camping Terbaik di Sulawesi Selatan: Liburan di Bawah Bintang
Camping, salah satu kegiatan outdoor yang makin banyak diminati oleh seseorang untuk menghabiskan waktu kembali ke alam. Dari segi kesehatan, camping punya banyak manfaat lho, salah satunya ialah mengurangi tingkat stres. So, pas banget untuk kalian yang kesehariannya sibuk dengan rutinitas pekerjaan.
Keindahan alam Sulawesi Selatan, jangan diragukan lagi! Saking indahnya, banyak orang memanfaatkannya sebagai spot untuk camping. Dan tujuh spot camping di Sulawesi Selatan ini asyik banget lho untuk di singgahi.
1. Bukit Pa'bo
2. Lembah Hijau Malino
3. Hutan Pinus Bengo-Bengo
4. Bumi Perkemahan Ta'deang
Sempat ditutup pada tahun 2016 dengan alasan keamanan. Mana bisa tahan dengan eksotinya Air Terjun Parangloe? Bentuk Air Terjun Parangloe terbilang unik seperti susunan anak tangga.
Selain itu, dipinggiran air terjun kita bisa saksikan hijaunya pepohonan yang tumbuh dengan subur. Tak jauh dari lokasi air terjun, terdapat pula area camping ground yang banyak dimanfaatkan masyarakat sekitar maupun wisatawan untuk camping sembari menikmati nuansa alam di sekitar Air Terjun Parangloe.
7. Danau Tanralili
Nah, inilah spot terakhir yang gak kalah asyik dari tempat sebelumnya yang terletak di Maros. Bernama Danau Tanrilili, penampakan alam sekitar danau hampir mirip dengan Ranu Kumbolo yang berada di Jawa Timur. Tak heran jika danau ini dijuluki Ranu Kumbolo-nya Sulawesi Selatan. Keindahan danau dan juga lekukan bukit yang diselimuti hijaunya pepohonan ialah view menarik yang akan kamu dapatkan ketika berada di sini.
Sepertinya asyik, ya? Apalagi panorama alam yang disajikan masing-masing spot camping sangatlah indah dan menakjubkan. Buat kalian yang berniat untuk camping di salah satunya. Tetap jaga kebersihan ya! Biar kecantikan alam Sulawesi Selatan terjaga dengan baik dan tidak pudar.
Ayo jelajahi alam bebas yang indah bersama Kallebos! Kami menawarkan berbagai layanan untuk membantu Anda merencanakan petualangan yang sempurna. Hubungi kami hari ini di